Page 139 - AR Asuransi Bintang 2022
P. 139

 Pemegang Saham (RUPS), Dewan Komisaris, dan
Direksi;
• Meningkatkan pertanggungjawaban pengelolaan
Perseroan kepada pemegang saham dan seluruh
pemangku kepentingan;
• Mengarahkan segenap perangkat Perseroan
pada pencapaian visi dan misi Perseroan;
• Meningkatkan profesionalisme Sumber Daya
Manusia;
• Melaksanakan dan mengembangkan Nilai
Perusahaan Perseroan;
• Meningkatkan fungsi pengawasan dan
pengelolaan Perseroan.
Meeting of Shareholders (GMS), the Non-
Executive Board, and the Board of Directors;
• To improve the Company’s Management accountability to the shareholders and all
stakeholders;
• To direct all the Company’s resources in achieving
the Company’s vision and mission;
• To Improve the professionalism of Human
Resources;
• To implement and develop the Company’s
Corporate Values;
• To improve the supervision and management
functions within the Company.
PENILAIAN TATA KELOLA PERUSAHAAN YANG BAIK
ASSESSMENT OF GOOD CORPORATE GOVERNANCE
HASIL PENILAIAN TATA KELOLA PERUSAHAAN YANG BAIK PERSEROAN TAHUN 2022
Dalam rangka melakukan pemantauan terhadap implementasi GCG, Perusahaan telah melakukan Penilaian sendiri (Self-Assessment) setiap tahun serta membuat Laporan Penerapan Tata Kelola Perusahaan Yang Baik Bagi Perusahaan Asuransi dan Perusahaan Asuransi Syariah kepada OJK dengan memperhatikan beberapa aspek yaitu:
1. Komitmen terhadap penerapan GCG secara berkelanjutan;
2. RUPS;
3. Dewan Komisaris;
4. Direksi;
5. Pengungkapan informasi dan transparansi
PENERAPAN PEDOMAN TATA KELOLA PERUSAHAAN TERBUKA
Sebagai bentuk perwujudan komitmen Perseroan untuk senantiasa mematuhi peraturan perundang- undangan yang berlaku,Perseroan menerapkan sebagian besar rekomendasi Pedoman Tata Kelola Perusahaan Terbuka Peraturan Otoritas Jasa Keuangan No. 73/POJK.05/2016 tentang Tata Kelola Perusahaan yang Baik bagi Perusahaan Perasuransian dan Surat Edaran OJK Nomor 32/SEOJK.04/2015 tentang Pedoman Tata Kelola Perusahaan Terbuka. Meskipun masih terdapat beberapa rekomendasi
ASSESSMENT RESULT OF GOOD CORPORATE GOVERNANCE IN 2022
To monitor the implementation of Good Corporate Governance, the Company conducts annual self- assessment and submits a Report to OJK concerning the Implementation of Good Corporate Governance for Insurance Companies and Sharia Insurance Companies, by taking into account the following aspects:
1. Commitment to the sustainable implementation of GCG;
2. GMS;
3. Non-Executive Board;
4. Board of Directors;
5. Information disclosure and transparency
THE IMPLEMENTATION OF CORPORATE GOVERNANCE GUIDELINES FOR PUBLIC COMPANIES
As a form of embodiment of the Company's commitment to always comply with applicable laws and regulations, the Company implements most of the recommendations of the Public Company Governance Guidelines of the Financial Services Authority Regulation No. 73/POJK.05/2016 concerning Good Corporate Governance for insurance companies and OJK Circular Letter Number 32/SEOJK.04/2015 concerning Guidelines for Public Company Governance. Despite several recommendations that
  Laporan Tahunan 2022 Annual Report 137
PT Asuransi Bintang Tbk




















































   137   138   139   140   141