Page 64 - AR Asuransi Bintang 2022
P. 64

    Dr. Jenry Cardo Manurung, SE, MM, AMRP
Direktur | Director
Riwayat Pendidikan
Mendapatkan gelar sarjananya dari Universitas Atmajaya pada tahun 1996 dan meraih gelar Magister Manajemen di Universitas Atmajaya pada tahun 2004 serta Doktoral Ilmu ekonomi pada tahun 2021 dari Universitas Gunadarma.
Riwayat Pekerjaan
Memulai karirnya pada tahun 1996 di Kantor Akuntan Publik Hans Tuanakotta Mustofa & Halim (Member of Deloitte) hingga tahun 2004. Selama 9 tahun berpengalaman dalam melakukan General Audit, Special Audit (IPO-Due Diligence-dll) baik untuk Perusahaan Nasional maupun Joint Venture. Berpengalaman terutama untuk industri Asuransi, Dana Pensiun, Manufacturing dan Broadcasting. Beliau mengikuti berbagai seminar dan pelatihan baik dalam maupun diluar negeri, antara lain seperti Kepemimpinan, Perencanaan Strategis, Investasi, Akuntansi, Perpajakan serta Audit. Beliau juga berpengalaman dan aktif sebagai tenaga pengajar di berbagai institusi seperti trainer KAP Hans Tuannakotta Mustofa & Halim (Member of Deloitte), Tenaga Pengajar Akuntansi Dana Pensiun di Universitas Indonesia dan saat ini sebagai Dosen Akuntansi dan Solvabilitas di Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Risiko & Asuransi (STIMRA).
Warga Negara Indonesia, lahir di Jakarta pada tanggal 1 Januari 1972 (50 tahun), berdomisili di Bekasi.
Dasar Pengangkatan
Diangkat menjadi Direktur Keuangan dan Layanan sesuai dengan Akta Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan No. 42 pada tanggal 9 Juni 2011.
Indonesian citizen, born in Jakarta on January 1, 1972 (50 years old), domiciled in Bekasi.
Legal Basis of Appointment
Appointed as Director of Finance and Services by the Deed of Annual General Meeting of Shareholders No. 42 dated June 9, 2011.
Educational Background
Earned his Bachelor degree from Atmajaya University in 1996, Master of Management degree from Atmajaya University in 2004, and Doctor of Economics in 2021 from Gunadarma University.
Professional Background
He began his career in 1996 at Hans Tuanakotta Mustofa & Halim Public Accountant Firm (Member of Deloitte) until 2004. He has 9 years of experience in conducting General Audit, Special Audit (IPO- Due Diligence-etc.) for both National and Joint Venture Companies. Experienced especially for the Insurance industry, Pension Funds, Manufacturing and Broadcasting. He attended various seminars and training programs both at home and abroad, such as Leadership, Strategic Planning, Investment, Accounting, Taxation and Audit. He is also experienced and active as a lecturer in various institutions such as Public Accountant of Hans Tuannakotta Mustofa & Halim (Member of Deloitte), Pension Fund Accounting Teacher at University of Indonesia and currently serves as Lecturer in Accounting and Solvability at Institut of Risk Management and Insurance (STIMRA).
   Laporan Tahunan 2022 Annual Report 62
PT Asuransi Bintang Tbk
Profil Perusahaan | Company Profile
 















































































   62   63   64   65   66