Page 91 - AR Asuransi Bintang 2022
P. 91

 Realisasi biaya pengembangan kompetensi Karyawan
Realization of Employee Competency Development Cost
Tahun
Year
2022 2021
PEMEGANG SAHAM
SHAREHOLDERS
Dalam menjalankan tugasnya sebagai Pemegang Saham, Pemegang Saham atau yang setara pada Perseroan melalui RUPS berupaya untuk memastikan Perseroan dijalankan berdasarkan praktik usaha yang sehat, mendahulukan pemenuhan kewajiban yang terkait dengan kepentingan pemegang polis, tertanggung, peserta dan/atau pihak yang berhak memperoleh manfaat.
Kriteria Pemegang Saham
1. Tidak terlibat sebagai pihak yang dilarang menjadi pemegang saham di bidang jasa keuangan dan atau pengurus Perusahaan dibidang jasa keuangan;
2. Tidak pernah melanggar komitmen yang telah disepakati dengan OJK;
3. Tidak sedang dalam pengenaan sanksi dari OJK;
4. Tidak tercatat dalam daftar kredit macet;
5. Memiliki sumber dana yang tidak berasal dari
tindak pidana kejahatan;
6. Memiliki komitmen terhadap pengembangan
operasional Perusahaan;
7. Memiliki komitmen untuk mematuhi ketentuan
peraturan perundang-undangan;
8. Memiliki reputasi yang baik.
Pemegang Saham Perseroan dinilai telah mematuhi kriteria-kriteria seperti yang telah dicantumkan dalam hal tersebut diatas dan sesuai dengan peraturan yang berlaku.
Rp328.152.551 Rp104.669.663
     Laporan Tahunan 2022 Annual Report
89
PT Asuransi Bintang Tbk
In performing its duties as Shareholders, the Shareholders, or any organ equivalent thereto in the Company through a GMS, strive to ensure the management of the Company that is in accordance with healthy business practices, prioritize the fulfilment of obligations related to the interests of policyholders, insured’s, participants and/or the beneficiaries.
Criteria of Shareholders
1. Not involved as a party prohibited from becoming a shareholder and/or the management of the Company in the financial services field;
2. Never violate any commitments that has been agreed with OJK;
3. Not being imposed by sanctions from OJK;
4. Not recorded in bad credit list;
5. Have a source of funds that does not originate
from criminal acts;
6. Committed to the Company’s operational
development;
7. Committed to comply with the provisions of
legislation;
8. Have a good reputation;
The Company’s shareholders are deemed in compliance with the criteria as set forth above and in accordance with the applicable regulations.
Biaya
Cost
  

























































   89   90   91   92   93