Page 162 - asuransi bintang annual report flipbook 2023
P. 162

 Rapat Gabungan Anggota Direksi dan Dewan Komisaris Komisaris menggunakan mekanisme Rapat Dewan Komisaris yang menyertakan Direksi (Rapat Gabungan). Dalam Rapat Gabungan tersebut, Dewan Komisaris memberikan rekomendasi-rekomendasi kepada Direksi sesuai dengan tugas, tanggung jawab dan kewenangan Dewan Komisaris. Selama tahun 2023 telah dilaksanakan Rapat Gabungan sebanyak 11 (sebelas) kali dengan membahas agenda-agenda yang sesuai dengan tugas, tanggung jawab dan kewenangan Dewan Komisaris. Coordination Meeting of Members of the Board of Directors and the Board of Commissioners The Board of Commissioners uses the mechanism of the Board of Commissioners Meeting which engages the Board of Directors (Coordination Meeting). In this Meeting, the Board of Commissioners provides recommendations to the Board of Directors in accordance with the duties, responsibilities and authorities of the Board of Commissioners. Throughout 2023, 11 (eleven) Joint Meetings have been held to discuss the agendas in accordance with the duties, responsibilities and authorities of the Board of Commissioners. Nama Name Shanti L. Poesposoetjipto Petronius Saragih Chaerul D. Djakman Krishna Suparto Ronald Waas Hastanto Sri Margi Widodo Reniwati Darmakusumah Jenry Cardo Manurung Zafar Dinesh Idham Yurivanno Gani* Jabatan Position Presiden Komisaris President Commissioner Komisaris Commissioner Komisaris Independen Independent Commissioner Komisaris Independen Independent Commissioner Komisaris Independen Independent Commissioner Presiden Direktur President Director Direktur | Director Direktur | Director Direktur Kepatuhan Compliance Director Direktur | Director Kehadiran Attendance %  11 100 7 80 10 95 11 100 9 90 11 100 11 100 11 100 11 100 6 60             Keterangan* : Bapak Yurivanno Gani telah mengajukan pengunduran diri pada bulan Oktober 2023 Description*: Mr. Yurivanno Gani has proposed his resignation as of October 2023 160   PT Asuransi Bintang Tbk Laporan Tahunan 2023 Annual Report 


































































































   160   161   162   163   164